Jika lingkaran berjari 6 cm maka luas lingkaran terebut
Matematika
Iqbalpratama123
Pertanyaan
Jika lingkaran berjari 6 cm maka luas lingkaran terebut
2 Jawaban
-
1. Jawaban Xro0t
Materi : Bangun Datar
Kelas : VI
Penyelesaian :
Luas Lingkaran = phi x r²
Luas = 3,14 x 6 x 6 cm
Luas = 113,04 cm². -
2. Jawaban Annisafirda93
3,14 kali 6 kali 6
= 3,14 kali 36
= 113,04 cm
Semoga membantu