Pengertian peraturan perundang-undangan
PPKn
ratih960
Pertanyaan
Pengertian peraturan perundang-undangan
2 Jawaban
-
1. Jawaban risirish
peraturan perundangan 2 itu adalah peraturan yg mengatur negara agar menjadi negara yg aman -
2. Jawaban verena
Peraturan perundang-undangan adalah peraturan tertulis yang dibentuk oleh lembaga yang berwenang dan mengikat secara umum.